Puluhan mobil pemadam kebakaran yang tiba di lokasi tidak mampu menjangkau lokasi kebakaran lantaran gang yang terlalu sempit, sehingga api agak sulit dipadamkan. Petugas pemadam kebakaran langsung berusaha menerobos rumah-rumah yang belum terbakar agar tidak dimakan api.
Beberapa warga seperti Abdullah mengatakan, api diduga berasal dari lantai 2 rumah milik Akiong yang berada di tengah Gang Sukses.
Belum diketahui secara pasti kerugian yang dialami para korban. Saat ini, korban kebakaran terpaksa mengungsi ke rumah saudaranya masing-masing sambil menunggu bantuan dari pemerintah daerah setempat.
(zik)
Pengen baca lanjutan nya buka link di samping : http://ift.tt/2vsAOWU
Bagikan Berita Ini
0 Response to "Kebakaran di Pontianak Hanguskan 25 Rumah"
Post a Comment