Wagub Jabar Deddy Mizwar menilai Salat Subuh berjamaah yang digelar di sejumlah tempat di Tanah Air pada Senin ini merupakan gerakan umat yang sangat positif. Foto/KORAN SINDO/Yugi Prasetyo
BANDUNG - Wakil Gubernur Jawa Barat Deddy Mizwar menilai Salat Subuh berjamaah yang digelar di sejumlah tempat di Tanah Air pada Senin (12/12/2016) ini merupakan sebuah gerakan umat yang sangat positif.
"Kita harapkan membangkitkan semangat dan spirit yang tak pernah padam. Ini sebuah momentum, kalau bisa tiap hari digilir di seluruh Indonesia," ucap Demiz, sapaan akrabnya.
Bahkan, Demiz menyarankan untuk menggelar Subuh berjamaah setiap satu bulan sekali. "Nanti sebulan sekali bersama-sama. Di Jabar ini paling banyak masjid dan pesantren," ujarnya.
Pagi tadi, Demiz hadir di Masjid Pusdai Kota Bandung untuk melaksanakan Subuh berjamaah. Selain Demiz, Subuh berjamaah itu juga diikuti ribuan umat Islam yang berasal dari Kota Bandung dan sekitarnya. (Baca juga: Ribuan Muslim Salat Subuh Berjamaah di Masjid Pusdai).
(zik)
dibaca 649x
Pengen baca lanjutan nya buka link di samping : http://ift.tt/2hjN6xC
Bagikan Berita Ini
Related Posts :
Wali Kota Ditangkap, Warga Cilegon Korban Gusuran Sujud Syukur
SERANG - Puluhan warga Cikuasa, Kelurahan Geram, Kota Cilegon, Banten, yang menjadi korban gusuran … Read More...
Sebelum Ditemukan Tewas, Parlindungan Berencana Ajak Keluarga Liburan
TAPANULI SELATAN - Air mata Gerna Sari Hutasuhut (51), ibu kandung Parlindungan Siregar, langsung m… Read More...
Bunuh dan Perkosa Dara Cantik di Pasuruan, 4 Remaja Dibekuk
PASURUAN - Aparat kepolisian di Pasuruan, Jawa Timur Rabu petang tadi (27/9/2017) berhasil mengungk… Read More...
Situasi Gunung Agung Makin Kritis, BNPB Pasang 5 Sirene
KARANGASEM - Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) memasang lima sirene untuk memantau situa… Read More...
Mensos Jamin Stok Logistik Pengungsi Gunung Agung Tercukupi
KARANGASEM - Menteri Sosial (Mensos) Khofifah Indar Parawansa memastikan bahwa logistik untuk warga… Read More...
0 Response to "Deddy Mizwar Berharap Subuh Berjamaah Bangkitkan Semangat Umat"
Post a Comment