Search

Kapolri Hadiri Milad Daarut Tauhid

Umat muslim tumplek di Lapangan Gasibu, Kota Bandung, Senin (12/12/2016), dalam Milad 26 Tahun Daarut Tauhid (DT). Kegiatan yang diisi tabligh akbar itu digelar setelah Gerakan Subuh Berjamaah. Foto/Okezone/Oris Riswan

BANDUNG - Umat muslim tumplek di Lapangan Gasibu, Kota Bandung, Senin (12/12/2016), dalam Milad 26 Tahun Daarut Tauhid (DT). Kegiatan yang diisi tabligh akbar itu digelar setelah Gerakan Subuh Berjamaah.

Hadir dalam kesempatan itu, Kapolri Jenderal Tito Karnavian, Gubernur Jawa Barat Ahmad Heryawan, Wali Kota Bandung Ridwan Kamil, ulama Syekh Ali Jaber, serta para tamu lainnya.

Salah satu kegiatan di lokasi adalah pembacaan Alquran bersama Syekh Ali Jaber. Massa di lokasi pun diajak membaca Surat Ar Rahman secara bersama-sama.

(zik)
dibaca 478x



Pengen baca lanjutan nya buka link di samping : http://ift.tt/2gPWDc7

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Kapolri Hadiri Milad Daarut Tauhid"

Post a Comment

Powered by Blogger.