H Zainuddin Mars mengatakan, prajurit Yonif 121/MK yang telah mendapat tugas mulia dari Negara dalam rangka Satgas pengamanan perbatasan RI-PNG di wilayah Papua yang langsung dipimpin oleh Danyonif 121/MK Mayor Inf Imir Faisal SSos.
"Tugas ini tentunya merupakan kehormatan besar bagi jajaran Yonif 121/MK sekaligus kehormatan bagi Pemkab dan masyarakat Deliserdang," ujar Zainuddin.
Kata Zainuddin, TNI akan selalu berada di garis terdepan untuk menghadapi setiap ancaman dan tantangan baik dari dalam maupun luar negeri.
"Kita telah bertekad, tidak boleh ada satu jengkal tanahpun di Tanah Air kita ini tersentuh oleh kepentingan bangsa lain. Kita satu bangsa, bangsa Indonesia, kita satu bahasa, bahasa Indonesia. Dan kita satu Tanah Air, Tanah Air Indonesia," tegasnya.
(rhs)
Pengen baca lanjutan nya buka link di samping : http://ift.tt/2nj8Dbq
Bagikan Berita Ini
0 Response to "Wakil Bupati Deliserdang Lepas Satgas Yonif 121/MK ke Perbatasan Papua Nugini"
Post a Comment