Sebelum digulung ombak, korban melakukan surfing sekitar 15 menit. Saat itu memang gelombang sangat tinggi dan kencang.
Ombak yang mencapai 2 meter lebih tingginya, membuat korban tergulung dan tidak terlihat lagi oleh rekan-rekannya. Korban baru ditemukan sudah dalam keadaan lemas terhempas ketepian pantai sekitar 10 menit kemudian.
“Memang benar ada kejadian itu, kita hanya memback-up saja. Sepenuhnya sudah dalam penanganan pihak Pol Air,” paparnya.
Menurutnya, korban tewas lantaran banyak meminum air laut yang menyebabkan paru-parunya tidak berfungsi dengan baik. Kemudian jenazah korban dievakuasi ke RSUP Sanglah untuk dilakukan visum.
(sms)
Pengen baca lanjutan nya buka link di samping : http://ift.tt/2qWkUl2
Bagikan Berita Ini
0 Response to "Wisatawan Jepang Tewas Digulung Ombak saat Surfing"
Post a Comment