Menurut dia, janji yang akan dilakukan saat terpilih menjadi gubernur Jabar tidak akan melakukan korupsi dan maksiat. Selain itu, dia juga akan menjaga masyarakatnya yang masih hidup miskin.
"Saya janji, kalau jadi gubernur saya tidak akan korup dan maksiat. Selain itu, saat saya di pesantren teringat pesan Sunan Gunung Jati yakni titip tajug fakir miskin dan keimanan," kata TB seusai bersilaturahmi bersama pengurus Paguyuban Pasundan, Senin (8/1/2018).
Dia mengatakan, dalam menghadapi kontestasi Pilgub Jabar PDIP akan mempersiapkan sejumlah strategi. "Strategi saya pasti akan ada kejutan-kejutan. Yang jelas strategi saya nu pimeunangeun (yang bakal menang)," kata dia.
(zik)
Pengen baca lanjutan nya buka link di samping : http://ift.tt/2D9DHRS
Bagikan Berita Ini
0 Response to "Jadi Gubernur Jabar, Tb Hasanuddin Tidak Akan Korupsi dan Maksiat"
Post a Comment