Sepuluh unit mobil Pemadam kebakaran dari Kota Kupang yang dikerahkan ke lokasi kebakaran pun mengalami kesulitan, sebab kobaran api terus merambat dan membakar tumpukan kardus di lokasi itu.
Jeri, seorang pekerja di gudang penyimpanan kardus bekas mengatakan tiba-tiba ada nyala api dari bagian kardus bekas yang sudah dipacking sehingga dirinya sempat berusaha memadamkan menggunakan peralatan seadanya tetapi nyala api semakin besar sehingga dirinya panik.
"Tiba-tiba saja api merambat di tumpukan kardus, kami berusaha padamkan tapi kobaran api terus membakar kardus yang mudah terbakar itu," ujar Kisah Jeri, Minggu (26/11/2017).
(nag)
Pengen baca lanjutan nya buka link di samping : http://ift.tt/2zGM2xC
Bagikan Berita Ini
0 Response to "Api Membara di Gudang Penyimpanan Kardus Bekas"
Post a Comment