PADANG - Hujan deras yang turun sejak Rabu (31/5/2017) dinihari mengakibatkan sejumlah daerah di Padang terendam banjir. Beruntung, banjir tidak merendam seluruh daerah di Padang.
"Banjir tidak mengakibatkan Padang lumpuh," kata Wali Kota Padang H Mahyeldi Ansharullah Dt Marajo, Rabu (31/5/2017).
Wali Kota Padang melihat langsung kondisi Kota Padang. Wali Kota menyebut bahwa banjir tidak merendam seluruh daerah di Kota Padang.
"Kecamatan Koto Tangah dan Bungus tidak dilanda banjir. Warga masih banyak yang beraktivitas," tambah Wali Kota.
Sementara itu, Kepala Dinas Sosial Kota Padang melalui Sekretarisnya Afriadi menyebut bahwa dinas sosial sudah mendirikan dapur umum bagi warga yang terendam banjir. Dapur umum dibuka di Kantor Dinas Sosial di Jalan Delima, Ujung Gurun.
"Kita juga menurunkan empat perahu karet untuk evakuasi warga, serta tikar bagi pengungsi lansia di SD Muhamaddiyah, Alai," timpalnya.
(sms)
Let's block ads! (Why?)
Pengen baca lanjutan nya buka link di samping : http://ift.tt/2qyDYKS
Bagikan Berita Ini
Related Posts :
Warga Yogyakarta Diminta Tetap Waspada Terhadap Potensi Ancaman Banjir dan Longsor
YOGYAKARTA - Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Yogyakarta meminta warga tetap wa… Read More...
Mandi di Kolam Pemancingan, Bocah SD Tewas Tenggelam
JAMBI - Noval Efendi (12), seorang siswa kelas 5 SD warga Desa Sidelego, Kecamatan Tabir Lintas, Ka… Read More...
Ombak Besar Terjang Tanggul Laut, Ribuan Rumah di Pekalongan TerendamPEKALONGAN - Ombak besar menerjang pesisir pantai Kota Pekalongan, Jawa Tengah, sejak Jumat (1/12/20… Read More...
Bandara Internasional Lombok Praya Dibuka
MATARAM - Bandara Internasional Lombok Praya dibuka dan mulai beroperasi kembali mulai Jumat (1/12/… Read More...
Banjir Pacitan Rusak Sekolah, Pasar, dan Jembatan
PACITAN - Banjir bandang di Kabupaten Pacitan, Jawa Timur, mengakibatkan sejumlah fasilitas umum, s… Read More...
0 Response to "Banjir di Padang, Warga Terus Beraktivitas"
Post a Comment